BERCOCOK TANAM
RENCANA
Bunda mau memindahkan daun tanaman yang tumbuh di tanah ke pot yang layak.
Rencana: Memindahkan daun pandan
waktu dan tempat: Ahad sore, di rumah
Pemimpin: Bunda
Tukang mindahin tanah dari karung ke pot: Fakhriyah
Tukang tanam: Bunda
Alat:
Pot, media tanam, daun pandan yang mau di pindahkan, sendok media tanam (kami memakai sendok semen dan sendok nasi bekas)
AKTUAL & KENDALA
Kegiatan dilaksanakan sore hari setelah mandi. Project hari ini alhamdulilah berjalan lancar, gak ada kendala yangberarti.




Tidak ada komentar:
Posting Komentar