JUM'AT BERKAH
RENCANA
Hari ini bertepatan dengan hari jum'a, saya dan suamibeberapa hari kemarin berencana ingin membagikan nasi bungkus kepada tukang-tukang di jalanan, tetapi karna sudah banyak yang memberi nasi bungkus pada hari jumat, kami merubah rencana.
Rencana: Membagikan uang Rp.20.000 per orang (tukang-tukang di jalan yang kami temui)
Budget: Rp.100.000
waktu dan tempat: jumat pagi di sekitar komplek rumah.
Pemimpin: Paksu
Bendahara: Bunda
Distributor: paksu
AKTUAL & KENDALA
Kegiatan dilaksanakan pagi, sekalian lari pagi. Sasaran mudah di dapat/ditemui. alhamdulillah tidak ada kendala yang berarti.
REFLEKSI
Setelah selesai "misi" kami pulang dan bergegas ke kegiatan selanjutnya.
kami berharap, project ini akan berlanjut di jum'at-Jum'at berikutnya.
%
100%

Tidak ada komentar:
Posting Komentar